Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengendalikan Ulat Pisang dengan Pestisida Nabati Daun Sirsak

Kompas.com - 28/09/2022, 12:38 WIB
Siti Nur Aeni ,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Salah satu masalah yang muncul dalam budi daya pisang yaitu serangan ulat pisang. Ulat ini menyerang bagian daun pisang dan menyebabkan daun pisang menggulung.

Dikutip dari Prosiding Semnas Biodiversity Conservation, Rabu (28/9/2022), ulat penggulung daun dapat dapat memotong daun dari pinggir yang sejajar dengan tulang daun. Ulat tersebut dapat melekat pada daun menggunakan benang-benang halus putih yang dikeluarkan oleh larva ulat pisang.

Jika ketersediaan makanan mencukupi, maka larva akan membentuk pupa dalam gulungan daun pisang. Populasi ulat penggulung daun yang tinggi membuat daun pisang hanya tersisa tulangnya saja.

Baca juga: Mengenal Ulat Pisang Penggulung Daun hingga Thrips yang Rusak Pohon Pisang

Oleh sebab itu, pengendalian ulat pisang harus dilakukan sebelum serangannya masif. Salah satu cara pengendalian hama ini yaitu dengan mengaplikasikan pestisida nabati dari daun sirsak.

Dilansir dari Buletin Loupe Vol. 14, No.1, Rabu (28/9/2022), berikut beberapa cara mengendalikan ulat pisang dengan bahan alami.

Ilustrasi tanaman sirsak, daun sirsak. SHUTTERSTOCK/LIBOR FOUSEK Ilustrasi tanaman sirsak, daun sirsak.

Siapkan alat dan bahan

Sebelum membuat pestisida nabati untuk ulat pisang yaitu menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan.

Beberapa alat dan alat yang harus disiapkan, antara lain timbangan, toples, gunting, penumbuk dari kayu ulin, ember, saringan kain, panci, tungku, sendok, daun sirsak, dan air.

Baca juga: Cara Membasmi Hama Tanaman Cabai, Ulat Grayak hingga Kutu Daun

Cara membuat pestisida nabati dari daun sirsak

Setelah seluruh bahan tersedia, maka Anda bisa segera membuat daun sirsak untuk mengendalikan ulat pisang. Daun sirsak yang digunakan untuk membuat pestisida nabati ditimbang terlebih dahulu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

East West Seed Indonesia Rilis Benih Jagung Manis Hibrida

East West Seed Indonesia Rilis Benih Jagung Manis Hibrida

Varietas Tanaman
Jawab Keresahan Petani, East West Seed Indonesia Hadirkan Benih Jagung Manis Berkualitas

Jawab Keresahan Petani, East West Seed Indonesia Hadirkan Benih Jagung Manis Berkualitas

Varietas Tanaman
Cara Budidaya Jamur Tiram Pakai Bahan Bangunan Bekas

Cara Budidaya Jamur Tiram Pakai Bahan Bangunan Bekas

Varietas Tanaman
Manfaat Daun Pegagan untuk Kesehatan dan Cara Menggunakannya

Manfaat Daun Pegagan untuk Kesehatan dan Cara Menggunakannya

Varietas Tanaman
Ragam Cara Menanam Kelor, Bisa dari Biji dan di Pot

Ragam Cara Menanam Kelor, Bisa dari Biji dan di Pot

Varietas Tanaman
Cara Menanam Buah Bit di Pot hingga Panen

Cara Menanam Buah Bit di Pot hingga Panen

Varietas Tanaman
10 Manfaat Buah Bit untuk Kesehatan, Cegah Anemia hingga Jadi Pewarna Rambut

10 Manfaat Buah Bit untuk Kesehatan, Cegah Anemia hingga Jadi Pewarna Rambut

Varietas Tanaman
Cara Budidaya Jamur Tiram Pakai Ampas Kopi, Bisa di Rumah

Cara Budidaya Jamur Tiram Pakai Ampas Kopi, Bisa di Rumah

Varietas Tanaman
Pemberian Sertifikasi SFM Diharapkan Dorong Pengelolaan Hutan Lestari di Indonesia

Pemberian Sertifikasi SFM Diharapkan Dorong Pengelolaan Hutan Lestari di Indonesia

Varietas Tanaman
Edukasi Bersih-bersih Sampah dan Penanaman Bakau Dihelat di Surabaya

Edukasi Bersih-bersih Sampah dan Penanaman Bakau Dihelat di Surabaya

Varietas Tanaman
Sinergi Keuangan, Peternakan, dan Pariwisata untuk Keberlanjutan

Sinergi Keuangan, Peternakan, dan Pariwisata untuk Keberlanjutan

Perawatan
Mengabadikan Pertanian lewat Batik ala Shiroshima Indonesia

Mengabadikan Pertanian lewat Batik ala Shiroshima Indonesia

Perawatan
Upaya Angkat Harkat Petani dan Tanaman Teh lewat Kenduri Teh Indonesia

Upaya Angkat Harkat Petani dan Tanaman Teh lewat Kenduri Teh Indonesia

Varietas Tanaman
Cerita Gunawan Kenalkan Teh Artisan Indonesia

Cerita Gunawan Kenalkan Teh Artisan Indonesia

Varietas Tanaman
Inovasi Alunna Olah Kurma, Jadi Susu hingga Selai

Inovasi Alunna Olah Kurma, Jadi Susu hingga Selai

Varietas Tanaman
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com