Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Cara Merawat Tanaman Anggrek, Apa Saja?

Kompas.com - 28/02/2023, 19:21 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Anggrek merupakan tanaman hias dengan bunga yang indah. Keunggulan tanaman anggrek dibandingkan tanaman hias lainnya yaitu memiliki warna, corak, dan bentuk bunga yang sangat beragam.

Tak saja, bunga anggrek dapat bertahan dalam waktu yang lama, sehingga sering dijadikan hiasan di dalam rumah maupun kantor.

Tanaman ini biasanya tumbuh menempel pada tanaman inangnya seperti pepohonan di hutan. Akan tetapi, jika Anda menanamnya di rumah, anda dapat menggunakan berbagai media seperti sabut kelapa maupun arang.

Baca juga: 3 Cara Perbanyakan Bibit Anggrek, Mudah dan Praktis

Supaya tanaman anggrek dapat tumbuh dengan baik, dan menghasilkan bunga yang indah, maka perawatan tanaman harus dilakukan dengan baik. Melansir dari Cybext Kementerian Pertanian, Selasa (18/2/2023), berikut cara merawat tanaman anggrek dengan benar.

Ilustrasi bunga anggrek Cymbidium merah. SHUTTERSTOCK/NICK PECKER Ilustrasi bunga anggrek Cymbidium merah.

1. Pemilihan lokasi tanam

Tanaman anggrek dapat tumbuh dengan optimal di berbagai lokasi, baik di dataran rendah maupun dataran tinggi. Pada masa pertumbuhan, tanaman anggrek sebaiknya diletakkan pada tempat yang terkena sinar matahari secara langsung. Hal ini karena pada masa pertumbuhan, tanaman memerlukan makanan yang banyak.

2. Perhatikan media tanaman yang digunakan

Media tanam pada anggrek menjadi hal penting yang harus diperhatikan. Pasalnya, media tanam yang digunakan berbeda dari tanaman lainnya.

Media tanam pada anggrek cukup unik, media yang digunakan yakni arang, sabut kelapa, kulit kayu, bahkan potongan batu bata.

Baca juga: Cara Menanam Anggrek dengan Arang, Mudah dan Praktis

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya
Masa Depan Industri Tembakau Indonesia
Masa Depan Industri Tembakau Indonesia
Varietas Tanaman
Menggali Potensi Devisa dari Ekspor Lada Indonesia
Menggali Potensi Devisa dari Ekspor Lada Indonesia
Varietas Tanaman
Potensi Kelapa Genjah dan Pemenuhan Santan
Potensi Kelapa Genjah dan Pemenuhan Santan
Varietas Tanaman
Revitalisasi Kebun Teh
Revitalisasi Kebun Teh
Tips
Kelapa: Komoditas Strategis, Nasib Petani, dan Arah Kebijakan
Kelapa: Komoditas Strategis, Nasib Petani, dan Arah Kebijakan
Varietas Tanaman
Menguatkan Posisi Teh Indonesia di Pasar Global
Menguatkan Posisi Teh Indonesia di Pasar Global
Varietas Tanaman
Kebangkitan Petani dan Semangat Nasionalisme Baru
Kebangkitan Petani dan Semangat Nasionalisme Baru
Tips
Dari Kebun ke Pasar Dunia: Kelapa Indonesia di Tengah Gelombang Harga
Dari Kebun ke Pasar Dunia: Kelapa Indonesia di Tengah Gelombang Harga
Varietas Tanaman
Membawa Gambir ke Pasar Global
Membawa Gambir ke Pasar Global
Varietas Tanaman
Randu: Serat Emas Putih yang Terlupakan
Randu: Serat Emas Putih yang Terlupakan
Varietas Tanaman
Serat Alam dari Masa Lalu: Potensi Abaca di Indonesia
Serat Alam dari Masa Lalu: Potensi Abaca di Indonesia
Varietas Tanaman
Serat Alam dan Potensi Pengembangannya
Serat Alam dan Potensi Pengembangannya
Varietas Tanaman
Menjadikan Indonesia Pusat Hilirisasi Kelapa Dunia
Menjadikan Indonesia Pusat Hilirisasi Kelapa Dunia
Varietas Tanaman
'Superfood' Daun Kelor: Nilai Gizi, Ekonomi, dan Lingkungan
"Superfood" Daun Kelor: Nilai Gizi, Ekonomi, dan Lingkungan
Varietas Tanaman
Peluang Budidaya Kurma di Indonesia: Teknologi dan Kisah Sukses
Peluang Budidaya Kurma di Indonesia: Teknologi dan Kisah Sukses
Varietas Tanaman
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau