Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Tanaman Hias yang Tahan Kekeringan, Apa Saja?

Kompas.com - 26/04/2023, 20:50 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

4. Aglaonema

Tanaman yang tahan kekeringan selanjutnya yaitu sri rejeki atau aglaonema. Tanaman ini memiliki daun yang bentuk dan warna meragam. Aglaonema sangat cocok untuk meningkatkan keindahan rumah.

5. Cemara

Pohon cemara memiliki bentuk daun yang kecil dan panjang. Bentuk daun ini membuat cemara dapat menyimpan air lebih lama, karena proses transpirasi atau hilangnya air dapat ditahan. Inilah yang membuat pohon cemara tetap hidup walaupun di tempat yang kering sekalipun.

Baca juga: Cara Menanam Aglaonema Hidroponik, Tanaman Hias Daun yang Indah

6. Palem

Tanaman hias yang berasal dari Timur Tengah ini, memiliki bentuk yang unik. Ukurannya yang cukup besar, membuat tanaman hias ini sangat cocok untuk menjadi dekorasi di ruangan terbuka. Bahkan, tanaman ini bisa tumbuh di sepanjang jalanan untuk menghiasi kota-kota.

7. Bougenville

Bunganya yang berwarna-warni ketika mekar, sangat memanjakan mata. Bougenville dapat mekar sepanjang tahun, namun pada musim kemarau bunga yang dihasilkan semakin banyak.

Tanaman hias ini memiliki akar yang dalam. Walaupun jarang disiram, akar akan mencari air sendiri di dalam tanah, sehingga dapat tumbuh dan berbunga sepanjang waktu.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com