Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketahui, Ini Karakteristik Tanaman Padi, dari Akar sampai Buah

Kompas.com - 22/08/2022, 13:12 WIB
Siti Nur Aeni ,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Tanaman padi merupakan komoditas pangan utama di Indonesia. Biasanya, padi ditanam di lahan persawahan dengan karakteristik yang mudah dikenali.

Melansir dari Cybext Kementerian Pertanian, Senin (22/8/2022), karakteristik tanaman padi bisa dilihat dari akar, batang, daun, bunga, dan buah. Berikut ulasan lengkapnya.

Baca juga: Tips Memperbanyak Anakan Padi agar Produksi Meningkat

Akar tanaman padi

Ilustrasi tanaman padi. FREEPIK/SUKSAO Ilustrasi tanaman padi.

Akar adalah bagian tanaman yang fungsinya menyerap air dan unsur hara dalam tanah. Tanaman padi memiliki empat jenis akar, yakni; 

  • Radikula

Ini adalah akar yang tumbuh saat perkecambahan. Setelah benih disemai, akan muncul calon akar dan batang. Calon akar mengalami pertumbuhan ke bawah yang nantinya akan membentuk akar tunggang. Sedangkan calon batang akan muncul ke atas membentuk batang dan daun.

  • Akar serabut

Akar tanaman padi yang tumbuh lima sampai enam hari setelah akar tunggang tumbuh.

  • Akar rambut

Ini merupakan akar yang keluar dari akar tunggang dan serabut.

  • Akar tajuk

Akar yang tumbuh dari ruas batang paling bawah.

Baca juga: Manfaat Pupuk NPK Mutiara untuk Tanaman Padi dan Cara Menggunakannya

Batang

Morfologi tanaman padi lainnya adalah batang. Padi memiliki batang beruas-ruas dan tingginya sekitar 107-115 cm. 

Halaman Berikutnya
Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Varietas Tanaman
7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

Varietas Tanaman
Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Varietas Tanaman
Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Varietas Tanaman
Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Varietas Tanaman
Siasat 'Menabung' Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Siasat "Menabung" Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Tips
Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Perawatan
Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Varietas Tanaman
Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Perawatan
Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Perawatan
Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Perawatan
Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Varietas Tanaman
Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Perawatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau