Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Manfaat Garam Epsom untuk Tanaman dan Cara Menggunakannya

Kompas.com - 12/09/2022, 15:54 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi tanaman layu. SHUTTERSTOCK/LONDON TIME Ilustrasi tanaman layu.

3. Mengatasi tanaman syok setelah transplantasi

Tanaman bisa layu ketika dipindahkan dari pot kecil ke pot besar, dari dalam ke luar ruangan, maupun dari pot ke tanah.

Cobalah memberi tanaman dengan garam Epsom begitu mereka berada di lingkungan baru untuk membantu akar yang terluka mengatasi syok setelah transplantasi.

Ingatlah untuk menambahkan lapisan tanah di atas garam yang ditaburkan di lubang sehingga akar tidak langsung bersentuhan dengan mineral terkonsentrasi ini.

4. Membuat daun tanaman lebih hijau

Tanaman yang tidak mendapatkan cukup magnesium dapat dikenali dari daunnya yang menguning. Ini karena magnesium merupakan komponen penting dalam produksi klorofil.

Baca juga: Manfaat Kulit Bawang Merah untuk Tanaman, Jadi Pestisida hingga ZPT

Coba taburkan garam Epsom di sekitar tanaman untuk mendapatkan dedaunan yang lebih sehat.

Sekitar 1 sendok makan per 12 inci tinggi sebulan sekali akan bermanfaat bagi tanaman di kebun sayur, serta pohon, semak, bunga, dan rumput yang ingin Anda hijaukan.

5. Mencegah daun kering dan keriting 

Daun keriting dan kering juga dapat disebabkan oleh defisiensi magnesium pada tanaman. Tambahkan garam Epsom ke tanah di sekitar pangkal tanaman yang sakit.

Bergantian, untuk penyerapan lebih cepat Anda dapat mencampur 2 sendok makan garam Epsom dalam satu galon air dan oleskan langsung ke daun.

Baca juga: Manfaat Air Kelapa untuk Tanaman dan Cara Menggunakannya

6. Mencegah hama

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Varietas Tanaman
7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

Varietas Tanaman
Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Varietas Tanaman
Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Varietas Tanaman
Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Varietas Tanaman
Siasat 'Menabung' Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Siasat "Menabung" Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Tips
Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Perawatan
Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Varietas Tanaman
Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Perawatan
Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Perawatan
Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Perawatan
Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Varietas Tanaman
Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Perawatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau