Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Membuat Perangsang Tumbuh Alami untuk Tanaman dari Bawang Merah

Kompas.com - 21/12/2022, 16:40 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi bawang merahSHUTTERSTOCK/CHAIWAT P Ilustrasi bawang merah

Adapun hormon Auxin akan memacu protein tertentu yang dapat mengaktifkan enzim untuk pemanjangan sel tumbuhan.

Saat ini telah banyak produk-produk ZPT yang dijual di pasaran, baik ZPT alami maupun sintetis. Meskipun mudah didapatkan, namun membuat ZPT sendiri akan lebih menghemat biaya.

Baca juga: 6 Manfaat ZPT Auksin untuk Tanaman, Apa Saja?

Cara membuat perangsang tumbuh alami dari bawang merah

Untuk membuat ZPT alami sendiri, siapkan 10 atau 15 siung bawang merah yang kemudian diblender hingga halus. Selanjutnya, ditambahkan air bersih 1 liter dan diaduk hingga rata.

Larutan yang terbentuk kemudian disaring agar terpisah dari ampasnya. ZPT alami siap digunakan.

Selanjutnya, hasil dari pembuatan ZPT alami di atas dapat diaplikasikan ke dalam beberapa tahap perkembangan tanaman, berikut penjelasannya.

Cara menggunakan perangsang tumbuh dari bawang merah untuk tanaman

1. Untuk bibit tanaman

Bibit tanaman yang dipindah tanam dengan cara dicabut sering mengalami kerusakan akar.

Baca juga: Cara Membuat Pupuk Perangsang Akar dari Air Rendaman Tauge

Untuk merangsang pertumbuhan akar baru diperlukan ZPT, caranya dengan merendam bibit tanaman selama 10 menit dengan 1 liter air bersih yang dicampur dengan 100 cc larutan bawang merah.

2. Untuk penyemaian benih

Benih direndam dalam air hangat selama 3 sampai 5 jam. Air hangat tersebut dicampur dengan larutan air bawang.

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Varietas Tanaman
7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

Varietas Tanaman
Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Varietas Tanaman
Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Varietas Tanaman
Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Varietas Tanaman
Siasat 'Menabung' Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Siasat "Menabung" Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Tips
Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Perawatan
Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Varietas Tanaman
Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Perawatan
Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Perawatan
Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Perawatan
Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Varietas Tanaman
Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Perawatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau