Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Menanam Bawang Merah di Rumah, Bisa Pakai Polybag

Kompas.com - 24/04/2024, 08:00 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

 

Penyiangan tanaman bawang merah dilakukan pada saat tanaman berumur dua minggu dengan mencabut rumput atau gulma yang tumbuh di sekitar tanaman.

Lakukan satu sampai dua kali penyiangan karena gulma dapat menganggu pertumbuhan dan pembentukan umbi bawang merah.

Pengendalian hama sebaiknya menggunakan pestisida nabati, tetapi jika melebihi ambang batas pestisida kimia dapat digunakan sesuai takaran sebagai pilihan terakhir.

Baca juga: Teknik Penyiraman Tanaman Bawang Merah yang Benar

Panen bawang merah untuk konsumsi dapat dilakukan setelah berumur 60 hari dengan ciri daun sudah berguguran dan menguning, leher batang tanaman kendur, umbi mencuat ke tanah, dan sebagian besar tanaman sudah rebah.

Adapun untuk bibit tanaman bawang merah dapat dipanen pada umur 70 hari.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com