Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Menanam Melon di Polybag, Cocok untuk Lahan Sempit

Kompas.com - 01/10/2022, 10:26 WIB
Siti Nur Aeni ,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Buah melon memiliki rasa yang segar dan manis. Oleh sebab itu, banyak masyarakat yang sering mengonsumsi buah ini.

Melon merupakan tanaman yang tumbuh dengan cara merambat. Tanaman melon sangat cocok ditanam di pekarangan rumah menggunakan polybag.

Cara tanam melon di polybag juga tidak terlalu sulit karena tidak memerlukan lahan yang luas. Perawatan tanaman yang dibudidayakan di polybag juga relatif lebih mudah dibandingkan tanaman di lahan luas.

Baca juga: Cara Menanam Melon agar Buahnya Manis

Bahkan menanam melon dapat dilakukan di pekarangan rumah. Pengkarangan rumah yang sempit apabila dikelola dengan baik dapat memenuhi kebutuhan sayur dan buah untuk keluarga. Cukup menggunakan polybag kita bisa menanam melon di pekarangan rumah.

Dikutip dari Cybext Kementerian Pertanian, Sabtu (1/10/2022), berikut ini langkah-langkah menanam melon di polybag:

Ilustrasi pohon melon, menanam melon, cara menanam melon.SHUTTERSTOCK/APM STOCK Ilustrasi pohon melon, menanam melon, cara menanam melon.

Persiapan alat dan bahan

Alat dan bahan perlu disiapkan terlebih dahulu sebelum menanam polybag. Adapun alat dan bahan yang dibutuhkan, antara lain:

  • Sarung tangan
  • Sekop kecil
  • Polybag
  • Tanah
  • Pupuk organik
  • Tray semai
  • Benih melon unggul

Baca juga: Bisa, Cara Membuat Melon Berbuah Lebat dan Manis

Penyemaian

Setelah alat dan bahan disiapkan, langkah selanjutnya yaitu melakukan penyemaian, berikut ini cara semai benih melon:

  1. Rendam benih melon menggunakan air hangat kuku di mangkok, rendam sekitar satu malam. 

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Menjadikan Indonesia Pusat Hilirisasi Kelapa Dunia

Menjadikan Indonesia Pusat Hilirisasi Kelapa Dunia

Varietas Tanaman
'Superfood' Daun Kelor: Nilai Gizi, Ekonomi, dan Lingkungan

"Superfood" Daun Kelor: Nilai Gizi, Ekonomi, dan Lingkungan

Varietas Tanaman
Peluang Budidaya Kurma di Indonesia: Teknologi dan Kisah Sukses

Peluang Budidaya Kurma di Indonesia: Teknologi dan Kisah Sukses

Varietas Tanaman
Purwoceng, Ginseng Lokal Bernilai Tinggi

Purwoceng, Ginseng Lokal Bernilai Tinggi

Varietas Tanaman
Manfaat Ekonomi dan Lingkungan Serai Wangi

Manfaat Ekonomi dan Lingkungan Serai Wangi

Varietas Tanaman
Kakao Indonesia: Dari Potensi Lokal ke Produk Premium Dunia

Kakao Indonesia: Dari Potensi Lokal ke Produk Premium Dunia

Varietas Tanaman
Sensasi Pedas Jaman Majapahit: Memanfaatkan Kembali Cabai Jawa

Sensasi Pedas Jaman Majapahit: Memanfaatkan Kembali Cabai Jawa

Varietas Tanaman
Pala: Warisan Nusantara Menuju Pemanfaatan Global

Pala: Warisan Nusantara Menuju Pemanfaatan Global

Varietas Tanaman
Anggur Muscat dan Keberpihakan pada Buah Lokal

Anggur Muscat dan Keberpihakan pada Buah Lokal

Varietas Tanaman
Mengenal Gula Bit: Inovasi Pemanis

Mengenal Gula Bit: Inovasi Pemanis

Varietas Tanaman
Peluang Stevia dalam Diversifikasi Industri Gula

Peluang Stevia dalam Diversifikasi Industri Gula

Varietas Tanaman
Mengoptimalkan Keunggulan Tanaman Obat Indonesia

Mengoptimalkan Keunggulan Tanaman Obat Indonesia

Varietas Tanaman
Menggali Peluang Ekonomi dan Manfaat Kayu Manis

Menggali Peluang Ekonomi dan Manfaat Kayu Manis

Varietas Tanaman
Kacang Mete: Komoditas Potensial di Lahan Marginal

Kacang Mete: Komoditas Potensial di Lahan Marginal

Varietas Tanaman
Mengembalikan Kejayaan Industri Teh Indonesia

Mengembalikan Kejayaan Industri Teh Indonesia

Varietas Tanaman
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau