Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Tips Budidaya Nangka agar Berbuah Lebat

Kompas.com - 12/11/2022, 10:25 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Nangka merupakan salah satu buah yang banyak tumbuh di Indonesia. Buah ini memiliki rasa yang manis dan aroma yang harum.

Tanaman banyak ditanam di pekarangan rumah maupun lahan budidaya. Cara menanam nangka sebenarnya mudah, hanya saja untuk mendapatkan pohon nangka yang berbuah lebat, terdapat beberapa hal yang perlu diperhatikan.

Dilansir dari Cybext Kementerian Pertanian, Sabtu (12/11/2022), berikut beberapa tips yang bisa diikuti agar pohon nangka berbuah lebat.

Baca juga: Cara Menanam Nangka agar Cepat Berbuah Lebat

Perhatikan syarat tumbuh

Ilustrasi nangka, pohon nangka. SHUTTERSTOCK/PORING STUDIO Ilustrasi nangka, pohon nangka.

Kesesuaian lingkungan dengan syarat tumbuh tanaman merupakan hal pertama yang harus diperhatikan saat melakukan budidaya tanaman. Untuk tanaman nangka, syarat tumbuh yang perlu diperhatikan berkaitan dengan ketinggian lahan, kondisi cuaca, hingga jenis tanah.

Tanaman nangka akan tumbuh baik pada ketinggian 0 sampai 800 meter di atas permukaan laut. Sementara itu, curah hujan yang sesuai untuk tanaman nangka yaitu sekitar 1500 sampai 2500 mm/tahun dengan suhu 16 sampai 35.5 derajat Celcius dengan kelembapan yang tinggi.

Sedangkan jenis tanah yang sesuai untuk pertumbuhan nangka yaitu tanah aluvial, liat berlempung, atau lat berpasir. Tanah tersebut harus memiliki pH sekitar 6 sampai 7.

Baca juga: Cara Budidaya Pohon Nangka Mini, Bisa Berbuah Terus-menerus

Gunakan bibit berkualitas

Bibit tanaman nangka bisa diperoleh dari biji maupuk okulasi. Apabila ingin menanam nangka dari biji, maka pastikan biji tersebut sudah tua dan matang.

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Varietas Tanaman
7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

Varietas Tanaman
Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Varietas Tanaman
Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Varietas Tanaman
Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Varietas Tanaman
Siasat 'Menabung' Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Siasat "Menabung" Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Tips
Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Perawatan
Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Varietas Tanaman
Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Perawatan
Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Perawatan
Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Perawatan
Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Varietas Tanaman
Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Perawatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau