Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Tahap Budidaya Pegagan Hidroponik, Mudah Diaplikasikan

Kompas.com - 11/02/2023, 19:48 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.comPegagan adalah tanaman herbal yang dahulunya tanaman liar. Akan tetapi, tanaman ini sudah banyak dibudidayakan secara konvensional.

Bahkan, tanaman ini bisa ditanam dengan sistem hidroponik. Budidaya pegagan hidroponik bisa dengan menggunakan sistem wick atau hidroponik sederhana. Dilansir dari Cybext Kementerian Pertanian, Sabtu (11/2/2023), berikut ulasan selengkapnya.

Pembuatan hidroponik sistem wick

Langkah awal yang harus dilakukan yaitu membuat media tanaman hidroponik sistem wick. Sistem wick dipilih karena dapat menggunakan barang bekas disekitar rumah dan pembuatannya cukup mudah. Berikut langkah-langkah yang dapat Anda lakukan:

Baca juga: Cara Menanam Pegagan di Polybag, Mudah dan Cepat Tumbuh

  • Persiapan alat dan bahan seperti botol bekas, kain bekas, pisau yang tajam, arang sekam dan nutrisi AB Mix.
  • Potong botol bekas menjadi dua bagian yaitu bagian atas dan bawah.
  • Lubangi tutup botol, kemudian masukan kain yang berfungsi sebagai sumbu dan pasang kembali pada botol.
  • Siapkan larutan AB Mix dengan ppm 400-800 dan masukan pada botol bagian bawah.
  • Bagian atas botol dibalik dan digabungkan dengan sumbu berada di bawah.
  • Masukkan arang sekam pada potongan botol bagian atas sampai penuh.
  • Media tanam hidroponik sistem wick siap digunakan.

Ilustrasi tanaman pegagan (Centella asiatica).WIKIMEDIA COMMONS/SHAHIDUL HASAN ROMAN Ilustrasi tanaman pegagan (Centella asiatica).

Penyemaian benih

Benih pegagan berasal dari tanaman yang sudah tua dan mengeluarkan bunga. Sebelum ditanam, benih disemai terlebih dahulu, supaya dapat beradaptasi dengan baik.

Baca juga: Cara Budidaya Pegagan, Tanaman Herbal Penuh Khasiat

Semai benih pegagan menggunakan rockwool. Pemilihan media tanam ini karena dapat menyerap dan memegang air dalam waktu yang lama. Setelah 2 sampai 3 minggu, bibit siap dipindah ke sistem hidroponik.

Penanaman

Setelah semua persiapan media tanam dan bibit selesai. Tahapan budidaya pegagan hidroponik yang selanjutnya berikutnya yaitu melakukan penanaman. Berikut cara menanam pegagan hidroponik dengan mudah.

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Menjadikan Indonesia Pusat Hilirisasi Kelapa Dunia

Menjadikan Indonesia Pusat Hilirisasi Kelapa Dunia

Varietas Tanaman
'Superfood' Daun Kelor: Nilai Gizi, Ekonomi, dan Lingkungan

"Superfood" Daun Kelor: Nilai Gizi, Ekonomi, dan Lingkungan

Varietas Tanaman
Peluang Budidaya Kurma di Indonesia: Teknologi dan Kisah Sukses

Peluang Budidaya Kurma di Indonesia: Teknologi dan Kisah Sukses

Varietas Tanaman
Purwoceng, Ginseng Lokal Bernilai Tinggi

Purwoceng, Ginseng Lokal Bernilai Tinggi

Varietas Tanaman
Manfaat Ekonomi dan Lingkungan Serai Wangi

Manfaat Ekonomi dan Lingkungan Serai Wangi

Varietas Tanaman
Kakao Indonesia: Dari Potensi Lokal ke Produk Premium Dunia

Kakao Indonesia: Dari Potensi Lokal ke Produk Premium Dunia

Varietas Tanaman
Sensasi Pedas Jaman Majapahit: Memanfaatkan Kembali Cabai Jawa

Sensasi Pedas Jaman Majapahit: Memanfaatkan Kembali Cabai Jawa

Varietas Tanaman
Pala: Warisan Nusantara Menuju Pemanfaatan Global

Pala: Warisan Nusantara Menuju Pemanfaatan Global

Varietas Tanaman
Anggur Muscat dan Keberpihakan pada Buah Lokal

Anggur Muscat dan Keberpihakan pada Buah Lokal

Varietas Tanaman
Mengenal Gula Bit: Inovasi Pemanis

Mengenal Gula Bit: Inovasi Pemanis

Varietas Tanaman
Peluang Stevia dalam Diversifikasi Industri Gula

Peluang Stevia dalam Diversifikasi Industri Gula

Varietas Tanaman
Mengoptimalkan Keunggulan Tanaman Obat Indonesia

Mengoptimalkan Keunggulan Tanaman Obat Indonesia

Varietas Tanaman
Menggali Peluang Ekonomi dan Manfaat Kayu Manis

Menggali Peluang Ekonomi dan Manfaat Kayu Manis

Varietas Tanaman
Kacang Mete: Komoditas Potensial di Lahan Marginal

Kacang Mete: Komoditas Potensial di Lahan Marginal

Varietas Tanaman
Mengembalikan Kejayaan Industri Teh Indonesia

Mengembalikan Kejayaan Industri Teh Indonesia

Varietas Tanaman
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau