Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Menanam Sayur dalam Ruangan, Cocok untuk Kegiatan Saat Puasa

Kompas.com - 26/03/2023, 13:38 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Budidaya sayuran ternyata bisa ditanam di dalam ruangan. Cara budidaya ini cocok diterapkan pada lahan sempit.

Cara menanam sayur dalam ruangan sebenarnya mirip dengan cara menanam tauge. Dikutip dari buku Vegetable Gardening, Minggu (26/3/2023), menanam sayuran dalam ruangan hanya memerlukan waktu sekitar 7 sampai 10 hari.

Sayuran hasil budidaya ini dikenal juga dengan nama microgreen yang biasanya dimakan sebagai topping makanan utama. Adapun cara menanam microgreens yang benar, seperti berikut.

Baca juga: 6 Langkah Budidaya Microgreen, Cepat Panen dan Menguntungkan

Siapkan alat dan bahan yang dibutuhkan

Ilustrasi microgreens. Menanam microgreen. SHUTTERSTOCK/VARAVIN88 Ilustrasi microgreens. Menanam microgreen.

Sebelum mulai penanaman, siapkan terlebih dahulu alat dan bahan yang diperlukan. Beberapa alat yang menunjang budidaya microgreen, antara lain;

  • Wadah atau cangkir yang tidak tembus pandang.
  • Busa yang digunting dengan ukuran menyesuaikan diameter wadah. Busa bisa digantikan dengan kerikil halus yang steril, paper towel, atau kapas.
  • Penutup cangkir/ kain gelap/ aluminum foil/ kotak kosong.
  • Sprayer.

Sementara bahan-bahan yang diperlukan untuk menanam microgreen, hanya biji atau benih sayuran saja. Beberapa jenis sayuran yang bisa ditanam dalam ruangan, antara lain; sawi, kacang hijau, kangkung, dan sayuran daun lainnya.

Baca juga: Cara Menanam Tauge di Rumah dengan Sistem Hidroponik

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Menjadikan Indonesia Pusat Hilirisasi Kelapa Dunia

Menjadikan Indonesia Pusat Hilirisasi Kelapa Dunia

Varietas Tanaman
'Superfood' Daun Kelor: Nilai Gizi, Ekonomi, dan Lingkungan

"Superfood" Daun Kelor: Nilai Gizi, Ekonomi, dan Lingkungan

Varietas Tanaman
Peluang Budidaya Kurma di Indonesia: Teknologi dan Kisah Sukses

Peluang Budidaya Kurma di Indonesia: Teknologi dan Kisah Sukses

Varietas Tanaman
Purwoceng, Ginseng Lokal Bernilai Tinggi

Purwoceng, Ginseng Lokal Bernilai Tinggi

Varietas Tanaman
Manfaat Ekonomi dan Lingkungan Serai Wangi

Manfaat Ekonomi dan Lingkungan Serai Wangi

Varietas Tanaman
Kakao Indonesia: Dari Potensi Lokal ke Produk Premium Dunia

Kakao Indonesia: Dari Potensi Lokal ke Produk Premium Dunia

Varietas Tanaman
Sensasi Pedas Jaman Majapahit: Memanfaatkan Kembali Cabai Jawa

Sensasi Pedas Jaman Majapahit: Memanfaatkan Kembali Cabai Jawa

Varietas Tanaman
Pala: Warisan Nusantara Menuju Pemanfaatan Global

Pala: Warisan Nusantara Menuju Pemanfaatan Global

Varietas Tanaman
Anggur Muscat dan Keberpihakan pada Buah Lokal

Anggur Muscat dan Keberpihakan pada Buah Lokal

Varietas Tanaman
Mengenal Gula Bit: Inovasi Pemanis

Mengenal Gula Bit: Inovasi Pemanis

Varietas Tanaman
Peluang Stevia dalam Diversifikasi Industri Gula

Peluang Stevia dalam Diversifikasi Industri Gula

Varietas Tanaman
Mengoptimalkan Keunggulan Tanaman Obat Indonesia

Mengoptimalkan Keunggulan Tanaman Obat Indonesia

Varietas Tanaman
Menggali Peluang Ekonomi dan Manfaat Kayu Manis

Menggali Peluang Ekonomi dan Manfaat Kayu Manis

Varietas Tanaman
Kacang Mete: Komoditas Potensial di Lahan Marginal

Kacang Mete: Komoditas Potensial di Lahan Marginal

Varietas Tanaman
Mengembalikan Kejayaan Industri Teh Indonesia

Mengembalikan Kejayaan Industri Teh Indonesia

Varietas Tanaman
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau