Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Menanam Buah Naga di Pot agar Cepat Berbuah

Kompas.com - 05/09/2022, 08:12 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi buah naga. PIXABAY/ENGIN_AKYURT Ilustrasi buah naga.

4. Buat tiang penopang

Tiang penopang merupakan sebuah alat yang penting karena buah naga memerlukan penopang batang dan daunnya yang besar agar dapat berdiri tegak. Tiang penopang ini biasanya terbuat dari besi beton yang berdiameter 8 hingga 10 cm.

Akan tetapi, jika Anda tidak memiliki besi beton, Anda juga dapat menggantinya dengan balok kayu besar yang tahan lama. Namun, hal ini juga harus disesuaikan dengan besar pot.

Baca juga: Cara Menanam Padi Gogo di Lahan Kering

Ketinggian tiang penopang batang buah naga ini biasanya mencapai 150 hingga 200 cm.

5. Membuat media tanam

Bahan media tanam yang perlu dimasukkan kedalam pot adalah pasir, tanah, pupuk kandang dan juga kompos. Kemudian, campurkan semua media tersebut ke dalam pot dan beri air agar media tetap lembap, lalu biarkan selama sehari semalam.

6. Menanam bibit

Bakal bibit buah naga sebaiknya diambil dari batang yang tua berwarnahijau keabuan dan memiliki bibit yang berukuran besar serta bebas dari penyakit. Setelah itu bibit langsung ditanam ke media yang telah disiapkan.

Tanam bibit buah naga dengan baik agar batangnya tak mudah roboh, lalu siramilah bibit itu dengan air agar kelembapannya tidak berkurang. Letakkan di tempat yang terbuka tetapi tidak terkena sinar matahari secara langsung.

Baca juga: Cara Menanam Kacang Panjang agar Tumbuh Subur

7. Perawatan tanaman

Perawatan tanaman buah naga di dalam pot sebenarnya tidak terlalu berbeda dengan pemeliharaan buah naga yang ditanam ditanah tanpa memakai pot. Perbedaannya adalah pemeliharaan buah naga yang ditanam secara langsung ditanam di tanah tidak meliputi pemupukan, pemangkasan, penjarangan, hingga pemindahan pot.

Pemupulan buah naga yang ditanam didalam pot adalah pertama, Anda harus memupuki akar yang didampinggi dengan penyiraman secara rutin di pagi dan siang hari.

Setelah dua sampai empat minggu pemupukan akar, maka lakukan pemupukan daun yang disemprotkan pada tanaman setiap minggu hingga mencapai delapan minggu.

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Varietas Tanaman
7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

Varietas Tanaman
Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Varietas Tanaman
Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Varietas Tanaman
Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Varietas Tanaman
Siasat 'Menabung' Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Siasat "Menabung" Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Tips
Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Perawatan
Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Varietas Tanaman
Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Perawatan
Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Perawatan
Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Perawatan
Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Varietas Tanaman
Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Perawatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau