Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Panen Padi yang Benar agar Menghasilkan Beras Berkualitas

Kompas.com - 06/11/2022, 18:28 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Salah satu tahapan dalam budidaya padi yaitu pemanenan. Tujuan dari kegiatan ini yaitu untuk mendapatkan gabah dari lahan dengan kematangan yang maksimal.

Tanaman padi yang siap dipanen memiliki ciri-ciri berwarna kuning keemasan, malai sudah terisi gabah, dan tanaman padi merunduk. Selain ciri ciri padi siap panen, cara panen padi juga harus diperhatikan.

Pasalnya, pemanenan padi yang tidak tepat bisa menurunkan kualitas beras yang dihasilkan dan menyebabkan kerugian.

Baca juga: Umur Tanaman Padi Siap Panen dan Cara Memanennya

Lalu, bagaimana cara memanen padi yang benar? Dilansir dari Cybext Kementerian Pertanian, Minggu (6/11/2022), berikut beberapa tips yang perlu diperhatikan.

Ilustrasi tanaman padi. UNSPLASH/GRAPHIC NODE Ilustrasi tanaman padi.

Ketahui tingkat kematangan padi

Tingkat kematangan padi merupakan salah satu faktor utama dalam menghasilkan beras yang berkualitas. Adapun stadia kematangan bulir padi, seperti berikut:

1. Stadia masak susu

Ciri-ciri stadia masak susu yaitu tanaman padi masih berwarna hijau, malai sudah merunduk, batang bagian bawah mulai menguning, dan saat bulir ditekan akan mengeluarkan cairan putih seperti susu. Pada stadia ini, padi belum dapat dipanen.

2. Stadia masak kuning

Stadia masak kuning terjadi setelah 7 hari dari masak susu. Tanda-tandanya yaitu semua tanaman berwarna kuning, hanya ada beberapa bagian tanaman yang masih berwarna hijau, dan isi bulir gabah sudah cukup keras, namun masih mudah patah.

Baca juga: Ciri-ciri Tanaman Padi Siap Panen

Halaman Berikutnya
Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Varietas Tanaman
7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

Varietas Tanaman
Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Varietas Tanaman
Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Varietas Tanaman
Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Varietas Tanaman
Siasat 'Menabung' Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Siasat "Menabung" Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Tips
Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Perawatan
Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Varietas Tanaman
Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Perawatan
Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Perawatan
Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Perawatan
Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Varietas Tanaman
Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Perawatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau