JAKARTA, KOMPAS.com - Budidaya terong memang mudah, akan tetapi tetap ada kendala yang bisa menyebabkan produktivitas tanaman menurun. Salah satu kendala dalam budidaya sayuran ini yaitu kerontokan bunga dan buah sebelum dipanen.
Secara umum, kerontokan bunga atau buah tanaman terong disebabkan oleh dua faktor, yakni faktor internal dan eksternal. Dikutip dari Cybext Kementerian Pertanian, Rabu (21/12/2022), berikut penjelasan selengkapnya.
Baca juga: Simak, Ini 5 Cara Menanam Terong Ungu
Faktor internal adalah faktor yang berasal dari dalam tanaman. Beberapa faktor internal yang menyebabkan bunga dan buah terong rontok, antara lain;
Selain faktor yang berasal dari tanaman, ada juga faktor dari lingkungan yang menyebabkan bunga maupun buah terong rontok. Beberapa faktor eksternal yang menyebabkan kerontokan bunga dan buah tanaman terong, seperti berikut:
Baca juga: Ciri Batang Terong Terserang Penyakit dan Cara Mengendalikannya
Bunga yang rontok akan membuat pembentukan buah terganggu. Sementara itu, kerontokan buah terong bisa menurunkan hasil panen tanaman ini.