Cara memasang ajir
Cara memasang ajir pada tanaman tomat cukup mudah, perhatikan langkah-langkah dibawah ini:
- Tancapkan ujung ajir yang tajam miring sekitar 30 derajat pada tanah disamping tanaman tomat.
- Ajir yang sudah ditancapkan pada sisi kanan dan kiri akan membentuk seperti segitiga.
- Pada bagian atas ajir tersebut dipasang bambu yang memanjang sebagai kuncian.
- Setelah itu, ikan menggunakan tali rafia agar kencang dan tidak mudah roboh.
- Tanaman tomat yang mulai merambat juga di tali pada ajir tersebut
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.