Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Menanam Lemna, Tanaman Air yang Bisa Menjadi Pakan Tenak

Kompas.com - 11/04/2023, 12:23 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

 

3. Mengandung unsur hara

Unsur hara dalam air bisa berasal dari limbah domestik yang masuk ke dalam air, sisa tanaman atau hewan yang mati, dan air dari sawah yang mengandung pupuk. Salah satu unsur hara yang dibutuhkan tanaman lemna yaitu nitrogen.

Nutrisi ini digunakan untuk meningkatkan produktivitas dan menunjang pertumbuhan vegetatif tanaman.

4. Memperoleh sinar matahari cukup

Penyinaran matahari akan menunjang proses fotosintesis tanaman. Maka dari itu, pastikan air yang menjadi media tanam mendapatkan penyinaran matahari yang cukup.

Baca juga: Tidak Sulit, Ini Cara Budidaya Tanaman Azolla

Cara menanam lemna

Setelah menyiapkan media tanam, langkah selanjutnya yaitu budidaya tanaman lemna. Berikut ini tata caranya.

Tanaman lemnaPixabay/WikimediaImages Tanaman lemna

1. Penentuan konsentrasi

Penanaman lemna bisa menggunakan bio-slurry atau produk fermentasi tanpa oksigen yang berasal dari bahan organik. Konsentrasi bioslurry yang diberikan harus menyesuaikan volume air.

Volume air dapat dihitung dengan rumus sederhana dengan menghitung luas kolam, petak sawah, atau ember yang digunakan. Setelah itu, luas area penanaman dikali dengan kedalaman air.

Contohnya, kolam yang digunakan untuk menanam lemna memiliki ukuran lebar 4 meter dan panjang 5 meter. Maka luas dari bidang tersebut 3 x 4 = 30 meter persegi.

Baca juga: Tidak Sulit, Begini Cara Membuat Pupuk Organik Cair dari Azolla

Apabila kedalam kolam yang digunakan untuk menanam lemna hanya 0,5 meter, maka volume airnya 20 x 0,5 – 10 meter persegi atau 10.000 liter air.

Jika konsentrasi yang dibuat 2,5 persen, maka bio-slurry yang harus diberikan yaitu 0,025 x 10.000 = 250 liter atau kg. Artinya, pemupukan dasar kolom tersebut menggunakan bio-slurry padat 250 kg.

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Varietas Tanaman
7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

Varietas Tanaman
Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Varietas Tanaman
Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Varietas Tanaman
Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Varietas Tanaman
Siasat 'Menabung' Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Siasat "Menabung" Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Tips
Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Perawatan
Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Varietas Tanaman
Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Perawatan
Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Perawatan
Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Perawatan
Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Varietas Tanaman
Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Perawatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau