Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Simak, Cara Menanam Cabai agar Cepat Berbuah

Kompas.com - 03/03/2024, 22:06 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi cabai, cabai merah. FREEPIK/JCOMP Ilustrasi cabai, cabai merah.

Setelah itu, keluarkan biji cabai yang terdapat di bagain dalamnya. Pilihlah biji-biji yang berada ditengah karena itulah biji terbaik dibanding yang berada di kedua ujungnya.

3. Jemur biji cabai

Selanjutnya adalah menjemur biji cabai di bawah sinar matahari. Pastikan biji cabai tersebut berada dalam kondisi kering dengan cara diangin-anginkan.

Baca juga: Tahapan Pengolahan Lahan untuk Menanam Cabai

Anda Kita dapat menggunakan nampan atau tampah untuk proses tersebut.

4. Seleksi biji cabai

Ilustrasi cabai. iStockphoto/nitrub Ilustrasi cabai.

Sebelum melakukan proses semai pada bibit cabai, lakukan seleksi untuk memilih bibit cabai berkualitas dengan daya tumbuh terbaik.

Pisahkan dengan biji cabai yang tidak cocok digunakan sebagai bibit. Caranya, masukkan biji-biji cabai pada larutan nutrisi atau air mineral biasa, diamkan selama satu malam dan lihat keesokan harinya.

Biji-biji cabai yang tenggelam dapat kita gunakan sebagai bahan bibit tanaman, sedangkan biji yang mengapung sudah dapat dipastikan tidak dapat dipakai sebagai bibit karena itu biji kopong atau kosong.

Baca juga: Jenis Cabai yang Banyak Tumbuh di Indonesia, Apa Saja?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com