Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Budidaya Rambutan Binjai, Bisa Raup Untung Besar

Kompas.com - 09/02/2023, 11:22 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Ilustrasi menanam rambutan, pohon rambutan. WIKIMEDIA COMMONS/MICHAEL HERMANN Ilustrasi menanam rambutan, pohon rambutan.

Sebab, perakaran akan semakin berat menopang tanaman yang terus mendewasa, jika tidak ingin memindahkan ke tanah, Anda dapat rajin memangkasnya dengan tetap memperhatikan kesehatannya.

Lahan yang digunakan untuk menanam harus memenuhi beberapa kriteria yang sesuai agar penanaman rambutan binjai dapat berlangsung optimal.

Baca juga: 7 Penyakit yang Menyerang Pohon Rambutan dan Cara Mengendalikannya

Pastikan lahan tempat menanam rambutan binjai memiliki suhu yang berkisar antara 25 sampai 35 derajat celsius dengan curah hujan 1.500 sampai 3.000 mm per tahunnya.

Sebaiknya jangan pilih lahan yang kering. Lahan yang gambut dan subur akan memudahkan penanaman karena pohon rambutan binjai cukup sensitif.

Umumnya lebih baik jika lahan berupa lahan gambut yang masam dengan pH tanah berkisar antara 4 sampai 6,5. Anda dapat mengetesnya dengan menggunakan kertas lakmus, pH meter, ataupun indikator lainnya untuk mengecek keasaman tanah.

Selain itu, tipe tanah latosol kuning lebih disenangi.

Baca juga: Catat, Ini Cara Membasmi Ulat di Pohon Rambutan

Ukuran lubang tanah yang digunakan untuk menanam adalah 60 x 60 x 60 cm. Jika Anda ingin membuat beberapa lubang untuk penanaman dalam skala luas, maka jarak tanam harus berkisar pada angka 10 meter karena pohon akan tumbuh besar.

Pisahkan tanah galian bagian bawah dan atas dan biarkan kurang lebih selama tiga sampai empat minggu dengan tujuan untuk mematikan bakteri.

Setelah selesai menunggu, masukkan kembali sebagian tanah bagian bawah. Adapun tanah bagian atas dapat dicampur dengan pupuk organik seperti halnya pupuk kandang maupun pupuk kompos.

Halaman:

Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Cara Menanam Pepaya di Pot dari Biji supaya Buahnya Lebat

Varietas Tanaman
7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

7 Tanaman yang Cocok Ditanam di Sebelah Daun Bawang

Varietas Tanaman
Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Cara Menanam Lidah Buaya agar Cepat Besar

Varietas Tanaman
Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Cara Perbanyak Lidah Buaya Menggunakan Anakan

Varietas Tanaman
Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Syarat dan Jenis Media Tanam yang Cocok untuk Lidah Buaya

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Mudah, Begini Cara Menanam Lidah Buaya Tanpa Akar

Varietas Tanaman
Siasat 'Menabung' Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Siasat "Menabung" Kopi agar Petani Tetap Jual di Atas Harga Pasar

Tips
Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Ikan Tilapia Dipandang Bisa Jadi Sumber Pangan Berkelanjutan

Perawatan
Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Cara Menanam Kunyit di Pekarangan Rumah

Varietas Tanaman
Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Bank DKI Resmikan Kebun Hidroponik di Rusunawa Jakarta

Perawatan
Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Menanam Lemon di Pot di Rumah? Kenali Tahapan Pertumbuhannya

Perawatan
Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Penyakit Layu Fusarium Pohon Pisang: Gejala dan Cara Mencegahnya

Perawatan
Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Menanam Selada di Pot dan Polybag, Bisa Dilakukan di Rumah

Varietas Tanaman
Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Mudah, Begini Cara Menanam Pakcoy di Botol

Varietas Tanaman
Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Apakah Potongan Rumput Bisa Jadi Mulsa? Ini Penjelasannya

Perawatan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau