Cara mengendalikan lalat buah selanjutnya yaitu dengan menyemprotkan insektisida. Cara ini dilakukan saat serangan lalat buah sudah sangat masif dan berisiko menyebabkan kerugian besar apabila tidak segera dikendalikan.
Setelah panen, tak menutup kemungkinan masih terdapat larva maupun telur lalat buah. Maka dari itu, pengendalian pasca panen tetap diperlukan. Adapun beberapa penanganan pasca panen yang bisa dilakukan, seperti berikut;
Baca juga: 3 Tips Mengaplikasikan Pestisida Saat Musim Hujan
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.