Anda juga perlu mengetahui jenis bibit yang berkualitas, supaya bisa menghasilkan ikan lele unggul. Umumnya, proses pencarian bibit ikan lele berkualitas ini dapat dibeli langsung ke penjual benih ikan terpercaya.
Ciri-ciri benih ikan lele yang baik adalah sebagai berikut.
Baca juga: Cegah Stunting, BTN dan Relawan BUMN Ajarkan Budidaya Ikan Lele di NTT
Dalam proses budidaya ikan lele, peternaknya harus teliti dan perhatikan betul apabila mengetahui ada lele yang sudah siap dikawinkan. Ciri ikan lele yang matang bisa dilihat dari kelaminnya, lele betina yaitu kuning dan lele jantan merah.
Setelah layak dikawinkan, sel telur ikan lele yang sudah dibuahi akan mulai terlihat setelah 24 jam. Sel telur itu akan menempel pada bagian sarang.
Telur-telur ikan lele ini nantinya akan menetas sendiri dan siap menjadi anak lele untuk dipisahkan ke tempat khusus supaya benih baru lahir tidak stres atau mati.
Saat beternak ikan lele penting juga memperhatikan kondisi air, pakan, dan antisipasi serangan hama, caranya sebagai berikut.
Baca juga: Cara Membuat Tepung Ikan, Bisa Menjadi Pupuk Tanaman