Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Tips Bertanam Semangka Non Biji agar Tumbuh dengan Baik

Kompas.com - 15/11/2022, 12:03 WIB
Siti Nur Aeni

Penulis

Ilustrasi semangka kuning.PIXABAY/SUANPA Ilustrasi semangka kuning.

Sementara itu, perempelan ranting berguna untuk membuang tunas dan ranting yang tidak berguna. Hanya tuna dan ranting pada daun pertama dan kedua saja yang akan dipelihara, sisanya harus dibuang.

5. Penyerbukan dengan benar

Tips bertanam semangka non biji berikutnya yaitu melakukan penyerbukan dengan benar. Penyerbukan diperlukan karena serbuk sari semangka non biji tidak bisa membuahi.

Penyerbukan dilakukan dengan cara mengambil serbuk sari dari tanaman semangka berbiji. Setelah itu, oleskan serbuk sari pada putik semangka non biji. Kegiatan ini sebaiknya dilakukan pagi hari, maksimal pada pukul 9 pagi.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com